Follow Us

Dulu Dianggap Gila hingga Dijemput Paksa Rumah Sakit Jiwa, Kini Marshanda Berani Buka Suara

Helna Estalansa, None - Selasa, 03 November 2020 | 10:45
Dulu Dituding Gila Lantaran Pernah Luapkan Amarahnya kepada Teman SD, Marshanda Kisahkan Lika-liku Hidupnya: Gue Mau Tetep Stabil dan Gak Ketergantungan Sama Obat-obatan
Instagram @marshanda99

Dulu Dituding Gila Lantaran Pernah Luapkan Amarahnya kepada Teman SD, Marshanda Kisahkan Lika-liku Hidupnya: Gue Mau Tetep Stabil dan Gak Ketergantungan Sama Obat-obatan

GridHype.ID - Tentu nama Marshanda sudah tak asing lagi di telinga kamu ya.

Beberapa tahun lalu sosok Marshanda sempat menghebohkan publik dengan videonya yang kala itu sangat viral.

Bahkan tak sedikit orang yang menganggap Marshanda memiliki gangguan kejiwaan karena dipaksa masuk ke Rumah Sakit Jiwa.

Kini, Marshanda buka suara soal penjemputan paksa oleh Rumah Sakit Jiwa yang terjadi enam tahun lalu yang kala itu ia dianggap gila oleh keluarganya sendiri.

Baca Juga: Blak-blakkan, Marshanda Luapkan Perasaannya pada Istri Ben Kasyafani : Aku Belum Pernah Bilang Ini

Setelah enam tahun berlalu akhirnya Marshanda mengungkap kisah sebenarnya terkait penjemputan paksa itu.

Peristiwa penjemputan paksa ini terjadi di apartemennya, Puri Casablanca pada 26 Juli 2014.

Sekitar 6 tahun berlalu, Marshanda kini mulai berani buka suara terkait kisah sebenarnya.

Dilansir dari program acara Nyonya Boss pada Senin (2/11/2020), Marshanda mengungkapkan kisah tersebut kepada Nia Ramadhani.

Baca Juga: Pernah Jadi Bucin Saat Masih Jadi Kekasih, Baim Wong Akui Jika Rela Potong Rambut Model Tao Ming Tse Demi Marshanda, Paula Verhoeven Sewot: Kok Mau Sih?

"Gue sampai nanya ke teman gue tentang video lo yang marah dan macam-macamnya, menurut gue secara logika kita sering banget lihat ada yang nangis dan sebagainya. Tetapi Marshanda juga begitu tetapi lebih cepat aja cuma dibuat image Marshanda gila," ujar Nia Ramadhani.

Source : Tribunstyle.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular