GridHype.ID - Bagi kaum hawa, merawat wajah tentu menjadi hal rutin yang harus dilakukan.
Namun, ternyata masih banyak yang belum yakin dan masih bingung dengan jenis kulit wajahnya.
Padahal jenis kulit sendiri penting untuk menentukan skincare mana yang cocok untuk wajah kita.
Baca Juga: Cukup Lakukan 3 Kebiasaan Sederhana Ini, Dijamin Wajah Glowing Tanpa Harus Modal Uang Banyak
Nah, kali ini ada cara mudah untuk mengetahui jenis kulit wajah kamu loh.
Tak pakai ribet, cara mengetahui jenis kulit wajah bisa dilakukan dengan mudah hanya dengan menggunakan selembar kertas.
Kertas yang kamu butuhkan adalah kertas minyak wajah atau blotting paper yang biasanya digunakan untuk mengangkat minyak berlebih dari wajah.
Baca Juga: Campurkan 2 Bahan Alami Ini, Kulit Wajahmu Dijamin Glowing Tanpa Perlu ke Salon Kecantikan
Yuk, simak bagaimana cara mengetahui jenis kulit wajah hanya dengan selembar kertas berikut ini!
1. Cara Mengetahui Jenis Kulit Wajah: Cuci muka
Langkah pertama sebelum melakukan cara ini adalah dengan mencuci wajah dengan facial wash.