Follow Us

Bikin Geger Media Sosial, Viral Isi Chat WhatsApp Warga Semarang yang Ingin Tularkan Virus Covid-19, Begini Kronologinya

Nabila N C, None - Minggu, 20 September 2020 | 17:00
Ilustrasi virus corona
www.diacomplert.com

Ilustrasi virus corona

GridHype.ID - Seseorang yang dinyatakan positif terkena covid-19 tentu harus melakukan isolasi.

Hal tersebut sudah menjadi aturan tak tertulis demi menjaga lingkungan terdekat tidak terpapar infeksi virus corona.

Tapi bagaimana jadinya dengan isi chat WhatsApp yang viral ini?

Dalam sebuah chat WhatsApp yang viral, terungkap percakapan warga yang seolah ingin menularkan Covid-19 ke orang lain.

Baca Juga: Disebut Matre oleh Maia Estianty, Begini Tanggapan Marsha Aruan saat Pilih Cowok Mapan Ketimbang Cowok Ganteng

Salah satu warga bahkan tak masalah bepergian tanpa protokol kesehatan.

Seperti dilansir dari Kompas.com, tangkapan layar percakapan via WhatsApp itu kemudian beredar di media sosial.

Gambar itu menampilkan percakapan dua warga yang sama-sama positif Covid-19.

Kedua orang yang saling balas pesan dalam chat tersebut diduga berdomisili di Semarang, Jawa Tengah.

Baca Juga: Ayu Dewi Dibuat Emosi Regi Datau Saat Singgung Biaya Perawatan Tubuh : Harga Laser Kulit Lebih Mahal dari Harga Diri

Salah satu akun menyampaikan kata-kata provokasi untuk menyebarkan Covid-19.

Berdasarkan penelusuran, percakapan itu diunggah akun Facebook milik MD.

Source : Grid Star

Editor : Linda Fitria

Baca Lainnya

Latest