Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Suka Kesal karena Belanja Bulanan Kita Overbudget? Coba Simak Yuk, Tips Belanja Bulanan Lebih Irit Berikut

None - Rabu, 22 Juli 2020 | 10:45
Berbelanja bulanan
CNET.COM

Berbelanja bulanan

Kelompok konsumen dari Australia menemukan bahwa pasangan yang belanja bersama bisa berakhir dengan membeli lebih banyak barang, karena setiap orang punya pandangan berbeda tentang apa yang penting untuk dibeli.

Baca Juga: Wilayah Palestina Hilang dari Google Maps, Kemarahan Netizen Meledak Sampai Perusahaan Google Turun Tangan

2. Mendengarkan musik tenang

Manfaat mendengarkan musik
freepik.com

Manfaat mendengarkan musik

Berbelanja sendirian mungkin terasa sepi, nah cobalah sambil mendengarkan lagu menenangkan menggunakan headphone.

Psikolog konsumen dan pengajar senior di Deakin University, Paul Harrisons menjelaskan, mendengarkan musik menenangkan ketika belanja bisa membantu kita membuat keputusan yang lebih baik, daripada belanja dengan penuh terburu-buru atau terstimulasi.

3. Makan sebelum berbelanja

Menurut penelitian oleh Alison Jing Xu dari University of Minnesota, secara insting kita tidak akan bisa berbelanja bijak ketika lapar.

Jadi, sebaiknya kamu makan terlebih dahulu sebelum berbelanja, termasuk ketika hendak berbelanja online.

Penelitian Alison memindai nota 81 orang yang berbelanja kemudian menanyakan seberapa lapar mereka ketika berbelanja.

Penelitian mengungkapkan bahwa orang-orang yang berbelanja saat lapar tidak hanya membeli lebih banyak produk makanan, tetapi juga menghabiskan uang 60 persen lebih banyak.

Baca Juga: Ada 4 Tipe Kepribadian dalam Mengelola Uang, Kamu Termasuk yang Mana?

Source : Kompas

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x