Follow Us

Dulu Selalu Dapat Komisi 10 Persen dari Si Doel Anak Sekolahan, Kini Rano Karno Tak Lagi Terima, Kenapa?

Helna Estalansa, None - Rabu, 15 Juli 2020 | 15:30
Rano Karno bersama pemain Si Doel The Movie saat ditemui Grid.ID di Duren Tiga, Jakarta Selatan, Selasa (14/1/2020).
Grid.ID/Menda Clara Florencia

Rano Karno bersama pemain Si Doel The Movie saat ditemui Grid.ID di Duren Tiga, Jakarta Selatan, Selasa (14/1/2020).

GridHype.ID - Kamu pernah menonton sinetron yang populer di tahun 90-an?

Kalau iya, pasti kamu tahu dong sinetron 90-an berjudul Si Doel Anak Sekolahan?

Ya, sinetron Si Doel Anak Sekolah adalah salah satu sinteron yang sangat populer pada masanya.

Bahkan sinetron Si Doel Anak Sekolahan disebut sebagai tayangan legendaris di Tanah Air.

Baca Juga: Lama Tak Terdengar Rano Karno Berikan Kabar Mengejutkan Perihal Kondisi Atun, Si Doel : Cukup Doain dari Rumah

Sinetron yang populer di tahun 90-an itu masih terus eksis hingga saat ini.

Tak ada rasa bosan ketika menonton sinetron yang diperankan oleh almarhum Benyamin dan juga Rano Karno ini.

Melihat kepopuleran sinetron Si Doel Anak Sekolahan yang melegenda hingga saat ini, tentunya pundi-pundi rupiah yang sudah dihasilkan sinetron ini pun tak sedikit.

Rano Karno yang menjadi ikon dari sinetron Si Doel Anak Sekolahan ini pun mengungkapkan fakta menarik terkait hak siar sinetron legendaris ini.

Baca Juga: Belajar dari Rano Karno yang Tak Lagi Miliki Empedu, Kebiasaan Jarang Sarapan ini Bisa Jadi Pemicu Penyakit Mengerikan

Diberitakan Kompas.com, disebutkan bahwa pemegang hak siar dari Si Doel Anak Sekolahan adalah stasiun film RCTI.

Source : GridPop.ID

Editor : Linda Fitria

Baca Lainnya

Latest