Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak Usah Pusing karena Belum Bayar Zakat, 6 Aplikasi di Ponselmu Ini Bisa Membantu

None - Jumat, 22 Mei 2020 | 08:35
Ilustrasi. Beras untuk zakat fitrah.
Shutterstock

Ilustrasi. Beras untuk zakat fitrah.

2. LinkAja

Melalui fitur LinkAja Berbagi pada aplikasi dompet digital LinkAja, kamu juga bisa membayar zakat kamu.

LinkAja telah bekerja sama dengan beberapa partner untuk mendistribusikan Zakat kamu seperti Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS), Aksi Cepat Tanggap (ACT), Dompet Dhuafa dan Rumah Zakat.

3. Tokopedia

Apabila kamu tidak mengetahui berapa besaran zakat yang harus kamu bayarkan, tidak perlu khawatir.

Pasalnya, melalui akun Tokopedia, kamu bisa menghitungnya dengan bantuan kalkulator zakat yang telah disediakan.

Tokopedia bekerja sama dengan BAZNAS, Dompet Dhuafa, Rumah Yatim, Rumah Zakat dan NU Care-Lazisnu untuk membayar zakat fitrah.

Adapun untuk zakat maal disalurkan melalui Dompet Dhuafa, BAZNAS, Rumah Yatim, Rumah Zakat, Lembaga Amil Zakat Al-Azhar, NU Care-Lazisnu, LAZISMU dan Inisiatif Zakat Indonesia (IZI).

Baca Juga: Mau Rambut Berkilau Saat Lebaran? Yuk Ikuti Cara Mudah dengan Bahan Rumahan Berikut Ini

4. Bukalapak

Melalui fitur BukaZakat, Bukalapak memberikan kemudahan bagi kamu untuk membayar zakat.

Caranya cukup mudah, yakni masuk ke fitur BukaZakat, pilih jenis zakat apa yang ingin dibayarkan, ketik nominalnya dan pilih ke lembaga apa yang ingin kamu salurkan. Setelah itu klik Bayar Zakat

Halaman Selanjutnya

5. Shopee

Source : kompas

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x