Meski berat badan Milla waktu itu sudah mencapai 177 kg, Elroy tidak menganggap hal itu sebagai sebuah masalah.
Setelahnya Milla melahirkan anak pertamanya, namun jika ingin menambah anak terlalu beresiko pasangan ini akhirnya mengadopsi 4 anak.
Milla Clark
Milla dan keluarganya akhirnya membuatkeputusan untuk menghubungi Dr Nowzaradan, seorang ahli bedang penurun berat badan.
Dokter tersebut bekerja sama dengan ibu dan anak-anak Mila.
Mereka dipertemukan dengan seorang ahli gizi yang kemudian mengajarinya tentang berbagai makanan sehat.
Milla pun akhirnya berkomitmen untuk ikut dalam program penurunan berat badan dan turun hingga 44 kg.
Saat itu aman untuk dilakukan operasi pengangkatan lymphedema.
Kemudian saat ia sudah bisa bersiri sendiri, Milla melakukan operasi penurunan berat badan.
Selama perjalanan penurunan badannya, suami Milla yang bernama Elroy meninggal dunia karena serangan jantung.