Tak Selalu Baik Dikonsumsi Jadi Lalapan Mentah, Sederet Sayur Ini Ternyata Bernutrisi Setelah Dimasak

Jumat, 24 Juni 2022 | 15:00
Foto oleh Magda Ehlers dari Pexels

Sayuran

Gridhype.id- Sayur dikenal sebagai bahan makanan yang bernutrisi tinggi dan baik bagi Kesehatan tubuh.

Namun ternyata, manfaat tersebut bisa dirasakan jika kita mengolah sayur dengan cara yang salah.

Kesalahan mengolah atau memasak sayur bisa saja berpotensi membahayakan tubuh.

Kebanyakan orang tentu mengira bahwa proses memasak merupakan hal yang wajib dilakukan untuk mematikan bakteri dan virus yang menempel.

Namun, ada juga yang lebih memilih konsumsi sayur mentah demi mendapatkan rasa segar yang lezat.

Padahal, tidak semua sayuran bisa dikonsumsi dengan cara tersebut.

Dilansir dari Nakita.id, berikut beberapa jenis sayur yang harus dimasak agar nutrisinya dalam dirasakan oleh tubuh:

Bayam

Siapa sih yang tidak mengenal sayur satu ini?

Bayam kerap ditemukan sebagai makanan lezat yang menyegarkan, misalkan bening bayam.

Baca Juga: Ketimbang Siksa Tubuh dengan Tahan Lapar Seharian, Mending Kunyah Sayur yang Sering Dijadikan Campuran Sop Ini, Ternyata Bisa Cepat Turunkan Berat Badan

Kandungan yang ada di dalamnya ternyata sangat baik bagi kesehatan tubuh.

Ketika dimakan mentah, bayam tidak akan memberikan nutrisi sepenuhnya untuk tubuh.

Hal tersebut ternayat berkaitan dengan keberadaan asam oksalat yang menghalangi penyerapan zat besi dan kalsium.

Melalui proses pemasakan, bayam akan melepaskan kalsium terikat sehingga dapat dengan mudah diserap oleh tubuh.

Asparagus

Sayur yang satu ini juga baiknya dikonsumsi setelah dimasak.

Proses memasak akan memecah dinding sel asparagus dan membuat vitamin C, vitamin A, B9, dan E untuk diserap oleh tubuh.

Paprika

Sayur ini memiliki segudang manfaat bagi Kesehatan tubuh.

Namun, manfaat tersebut hanya akan dirasakan jika paprika dimasak terlebih dahulu.

Baca Juga: Usai Cerai dari Pria Bule Asal Turki, Rohimah Alli Banting Tulang Jualan Lontong Sayur Demi Bayar Sekolah Anaknya dan Tak Peduli Omongan Orang

Paprika yang dipanaskan akan memecah dinding sel dan membantu menyerap antioksidan berupa karotenoid.

Untuk memanaskan paprika, Anda bisa mengolahnya dengan cara memanggangnya.

Pasalnya, memasak paprika dengan cara merebus atau mengukusnya hanya akan melarutnya nutrisi ke dalam air dan tak dapat dikonsumsi.

Baca Juga: Gula Darah Rontok Seketika Cuma Modal Sayur Hijau Familiar Ini, Tak Perlu Lagi Obat Kimia Dijamin Jauh dari Efek Samping Buruk

(*)

Tag

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Sumber Nakita.ID