Fitur di Instagram Kini Makin Ramai, Begini Cara Membuat Instagram Reels dan Music

Selasa, 29 Juni 2021 | 17:00
freepik.com

logo instagram

GridHype.id- Instagram kini masih menjadi salah satu media sosial yang digandrungi berbagai kalangan masyarakat.

Memiliki beragam fitur menarik dari yang awalnya hanya membagikan foto dan video, kini Instagram dilengkapi dengan reels dan music.

Instagram reels kini tampil di Instagram bak video TikTok, sementara Instagram music memberikan fasilitas menarik bagi pengguna untuk dapat menambah lagu berdurasi 15 detik di stories.

Baca Juga:Alasan Baterai Handphone Androidmu Tak Cepat Terisi, Coba Cek 5 Hal ini Termasuk Kabel Charger Sampai Perilaku Pemakaianmu

Untuk menggunakan fitur tersebut tentu saja pengguna dianjurkan untuk memperbarui aplikasi terlebih dahulu.

Update tersebut dapat dilakukan melalui Google Play Store bagi pengguna Android dan App Store untuk iOS.

Semakin meramaikan penggunaan Instagram, bagaimana cara menggunakan dua fitur tersebut?

Dikutip dari Kompas.com (28/6/2021), berikut cara untuk dapat menggunakan Instagram reels dan music.

Instagram Reels

Baca Juga: Baru Rilis di Indonesia, Galaxy A22 Jadi HP 5G Termurah dari Samsung, Intip Spesifikasi dan Harganya

Instagram Music

Aplikasi Instagram merupakan salah satu media sosial yang cukup bersaing dengan yang lainnya.

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Cara ini Malah Bikin Baterai HP Jadi Boros, Begini Tips Menghemat Daya Ponsel Android-mu

Dikutip dari Kompas.com (6/10/2020), aplikasi andalan ini dirilis pertama kali di Apple App Store dan menjadi aplikasi pertama untuk berbagi foto.

Hingga kini pengguna instagram masih terus bertambah dibarengi dengan berbagai inovasi baru sebagai pembaharuannya.

(*)

Tag

Editor : Ruhil Yumna

Sumber Kompas.com