Indonesia Kembali Kehilangan Tokoh Ulama Besar, Eko Patrio Bagikan Kabar Duka: Banyak Petuah dan Nasehat yang Diberikan

Minggu, 17 Januari 2021 | 13:45
Instagram @viona__rosalina

Jago Gombal, Istri Eko Patrio Lempar Rayuan Maut Buat Sang Suami, Netizen Auto Baper: Milea vs Dilan

GridHype.ID - Beberapa waktu lalu, Indonesia kehilangan sosok ulama besar Tanah Air.

Seperti yang kita tahu, Syekh Ali Jaber dikabarkan meninggal dunia pada Kamis (14/1/2021).

Wafat di usia yang tergolong muda, banyak yang kaget dengan kepergian Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Saksikan Ibunya Disakiti oleh sang Ayah, Dul Jaelani Ogah Disebut 'Fotocopy' Ahmad Dhani: Hati Kan Enggak

Tak hanya keluarga dan kerabat, masyarakat Indonesia juga ikut berduka.

Belum juga rasa duka usai, baru-baru ini Indonesia kembali dirundung duka.

Melalui unggahan Instagram komedian Eko Patrio mengabarkan kabar duka tersebut pada Sabtu (16/1/2021).

Instagram/ekopatriosuper

Unggahan Eko Patrio, Sabtu (16/1/2021).

Ia membagikan potret dirinya bersama sang istri Viona serta tokoh penting Islam ini.

Dia adalah Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf.

Komedian itu lalu membagikan kenangan terakhirnya dengan tokoh besar itu.

Baca Juga: Sempat Vakum 3 Tahun Sebagai Solois, Bobby iKON Rilis Video 'Coming Soon Teaser', Comeback Album Kedua?

Ia mengabarkan jika tokoh itu berpulang pada Jumat (15/1/2021).

"Innalillahi wa innaillaihi roji’un telah berpulang orang tua kami,

guru kami sayyidil walid habib ali abdurrahman assegaf turut berduka cita yg sedalam2 nya banyak petuah dan nasehat yg diberikan oleh beliau,

Instagram/ekopatriosuper

Kabar duka dari Eko Patrio

semoga amal ibadah beliau ditrima disisinya dan kel yg ditinggalkannya diberikan ketabahan, slide pertama berdoa bersama,

slide kedua dengan mantunya @zainabalbar38 slide ketiga bersama sahabat saya @upilepsiupilepsi," ungkap Eko Patrio.

Unggahan itu sontak dibanjiri oleh ucapan belasungkawa dan doa.

Baca Juga: Dikira Masalahnya Usai, Kartika Putri Justru Kirim Surat Panggilan Polisi, Richard Lee: Kita Selesaikan di Pengadilan

Salah satunya adalah dari artis Rahma Azhari.

Artis senior itu menyampaikan ucapan duka serta doa untuk mendiang.

Innalilillahi wa innailaihi rodji’un ," ucap Rahma Azhari lewat akunnya @raazharita.

(*)

Tag

Editor : Ruhil Yumna

Sumber GridFame.ID