Hindari Konsumsi Makanan dan Minuman ini Jika Tak Ingin Kesuburan Kamu dan Pasangan Menurun

Senin, 04 Januari 2021 | 17:15
freepik

Ilustrasi mudah saat program kehamilan anak pertama tapi sulit hamil anak kedua. Mengapa?

Gridhype.id-Masalah kesuburan kerap kali menjadi hal yang dikhawatirkan setiap pasangan pengantin baru, terutama bagi mereka yang tak ingin menunda kehamilan.

Meski banyak cara dapat kita lakukan untuk meningkatkan kesuburan baik pria maupun wanita, namun nyatanya masih ada beberapa hal yang kurang dipahami sehingga bisa berakibat buruk bagi tingkatt kesuburan itu sendiri.

Salah satunya adalah kurangnya pengetahuan mengenai makanan dan minuman apa saja yang memiliki dampak langsung pada kesuburan.

Berikut ini beberapa makanan atau kebiasaan yang bisa membuat wanita sulit hamil:

Dilansir dari verywellfamily.com, berikut 3 kebiasaan yang sering dilakukan dan ternyata dapat menghambat terjadinya kehamilan.

Baca Juga: Siap Jadi Ibu di Tahun 2021, 5 Artis ini Tengah Menunggu Kehadiran Sang Buah Hati, Ada yang Menanti Hingga 10 Tahun Lamanya

1. Terlalu Banyak Konsumsi Kafein

Hello Sehat

Ilustrasi ibu hamil minum kopi

Tak dipungkiri bahwa saat ini kopi juga digemari banyak perempuan.

Namun tahukan kamu jika beberapa penelitian menemukan bahwa mengonsumsi lebih dari 300 mg kafein per hari dapat mengurangi kesuburan dan dapat meningkatkan risiko keguguran.

Lebih dari 300 mg setara dengan dua cangkir kopi atau enam cangkir teh kental atau cola berkafein.

Baca Juga: Masih Ingat dengan Model Cantik yang Dilamar Bak Film Hollywood dengan Mahar Rp1,7 Miliar, Kini Bagikan Kabar Bahagia di Tengah Pandemi

2. Penggemar Junk Food

Freepik

Terlalu kelelahan bisa sangat berbahaya untuk kesehatan, salah satunya kamu jadi kalap makan junk food.

Junk food dapat menyebabkan masalah dengan berat badan kita.

Masalah dengan berat badan inilah yang dapat menyebabkan masalah kesuburan.

Makan banyak makanan cepat saji sekaligus juga dapat menyebabkan kenaikan gula darah dalam tubuh kita.

Baca Juga: Jalani Pemeriksaan Sebagai Tersangka Terkait Video Syur, Unggahan Michael Yukinobu de Fretes Jadi Sorotan: Aku Berserah

3. Terlalu Banyak Konsumsi Alkohol

Freepik

DPR cetuskan RUU Minuman Beralkohol

Perempuan yang mengonsumsi tiga atau lebih minuman beralkohol selama seminggu, ternyata cenderung membutuhkan waktu lebih lama untuk hamil.

Nah itulah 5 hal sepele yang ternyata mempengaruhi cepat atu lambatnya kehamulan pada perempuan.

Untuk itu, bagi kamu yang tengah melakukan program kehamilan, sebaiknya menghindari 3 kebiasaan di atas ya. (*)

Artikel ini telah tayang di Sajian Sedap dengan judul,"Enggak Sangka! 3 Makanan Ini Ternyata Bikin Wanita Sulit Hamil, Salah Satunya Sering Jadi Santapan Sehari-hari"

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Sumber : Sajian Sedap

Baca Lainnya