Gisella Anastasia Ditetapkan Sebagai Tersangka dalam Kasus Video Syur, Sosok Ini Bongkar Percakapan dengan Mantan Istri Gading Marten, Sempat Syok dan Tak Kecewa Sama Tuhan

Kamis, 31 Desember 2020 | 15:15
Kolase Nakita.id dari Instagram/@melaney_ricardo & @gisel_la

Melaney Ricardo dan Gisella Anastasia.

GridHype.ID - Publik dibuat gempar dengan penetapan status tersangka pada mantan istri Gading Marten.

Ya, Gisella Anastasia harus telan pil pahit ditetapkan tersangka dalam kasus video syur yang heboh belakangan waktu terakhir.

Ternyata, usai ditetapkan sebagai tersangka, Gisella Anastasia langsung curahkan isi hatinya pada sahabat terdekat.

Baca Juga: Dituding Manfaatkan Ketenaran Keluarga Sang Kekasih, Atta Halilintar Bantah Hubungannya dengan Aurel Hermansyah Settingan

Salah satunya adalah Melaney Ricardo.

Tangis Gisella Anastasia setelah jadi tersangka kasus video syur diungkap Melaney Ricardo.

Melaney Ricardo pun membongkar percakapannya dengan Gisel pada Selasa (29/12/2020) malam.

Baca Juga: Gisella Anastasia Berdalih Video Syurnya sebagai Dokumentasi Pribadi, Pakar Hukum: Bisa Didistribusikan atau Dapat Diakses, ya Dapat Pidana

Itu adalah hari di mana Gisella Anastasia diumumkan menjadi tersangka kasus video syurnya dengan Michael Yukinobu de Fretes ( MYD ).

Dilansir dari Nakita, Melaney Ricardo mengungkapkan hal itu dalam video di kanal YouTube warta hot.

"Pastinya sedih, syok ya. Karena ini pastinya sekali akhir penghujung tahun bukan hal mudah untuk Gisel," ujar Melaney Ricardo.

Baca Juga: Tak Terima Hubungannya dengan Aurel Hermansyah Disebut Settingan, Atta Halilintar: Enggak Mungkin Sampai Sepanjang Ini

Sang presenter pun mengatakan ikut berdoa untuk Gisel.

"Tapi biar bagaimana pun juga sebagai teman yang ada link terdekat buat Gisel aku selalu sebagai kakaknya selalu mendoakan untuk adikku Gisel.

Tadi malam pun kami habis zoom bareng-bareng untuk berdoa bersama-sama, menopang Gisel dengan doa," lanjutnya.

Baca Juga: Makin Ramai, Bisnis Kuliner Saipul Jamil Tetap Menjanjikan Meski di Tengah Pandemi Covid-19

Melaney Ricardo juga mengaku salut dengan ketenangan Gisel dalam menghadapi masalahnya.

"Tapi satu hal yang saya terkesan sekali dengan Gisel adalah bagaimana dia meresponnya.

Artinya banyak hal di hidup ini di luar kontrol manusia. Kita udah doa, kita udah minta sama Tuhan supaya hasilnya kalau bisa A tapi ternyata B.

Baca Juga: Sehari Setelah Ditetapkan sebagai Tersangka, Gisella Anastasia Unggah Ayat Al-Kitab: Penawarnya Damai

Bagaimana dia respon aku sangat salut, dia bilang apa pun itu dia tidak kecewa sama Tuhan, dia tidak kesal.

Walaupun mungkin sedih dengan hasil seperti ini. Tapi tetap bisa worship God, love God tetap bisa bilang God i trust your plan.

Tadi malam aku yang buat aku wow," tegasnya.

Baca Juga: Video Pribadinya Tersebar di Media Sosial, Gisella Anastasia Akui 2 Ponselnya Rusak dan Hilang

Melaney Ricardo juga mengungkapkan katkata yang Gisel berikan kepadanya.

"Dia bilang, 'Terima kasih kakak selalu men-support selalu menopang," kata Melaney Ricardo.

"Saya pribadi sangat salut dengan bagaimana dia merespon masalah ini.

Tentu dia sedih, nangis, tapi dia enggak panik, masih bisa istirahat, masih bisa makan," tandasnya.

Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Malam-malam Gisel Nangis Bicara dengan Melaney seusai Jadi Tersangka, 1 Ucapan Pilu: di Luar Kontrol

(*)

Tag

Editor : Nailul Iffah

Sumber Tribun Jatim