Hidup Tak Tenang Lantaran Komentar Pedas, Atta Halilintar Sempat Tertekan hingga Ingin Mengakhiri Hidup: Mau Bunuh Diri, 2 Tahun Lalu

Selasa, 29 Desember 2020 | 11:45
Youtube Yuni Shara Channel

Curhat di Depan Yuni Shara, Atta Halilintar Ngaku Kini Sedang Pusing Tujuh Keliling: Lagi Banyak Beban Nih

GridHype.ID - Keberhasilannya menjadi salah satu Youtuber dengan subscriber terbanyak membuat sosok Atta halilintar dikenal oleh banyak orang

Tak sedikit orang yang kagum dengan sosok Atta Halilintar.

Kreativitas dan kerja kerasnya membuatnya memiliki banyak fans.

Baca Juga: Resmi Berpacaran, Lesti Kejora Akui Bahagia Setelah Keinginannya Diwujudkan Rizky Billar, Apa Itu?

Kendatipun begitu, siapa yang menyangka Atta Halilintar merasa hidupnya tak tenang lantaran komentar pead yang disematkan padanya.

Atta Halilintar bahkan merasa apapun yang ia lakukan salah.

Pengakuan itu ia ungkap saat berbincang dengan Yuni Shara.

"Ketika harapan itu udah didapet malah stress,

gimana kalau ketika aku punya problem, aku kayak mau pindah lagi ke awal," ungkap Atta dikutip GridHype.ID dari kanal YouTube Yuni Shara Channel, Senin (28/12/2020).

Ia mengaku pernah berkeinginan untuk bunuh diri dua tahun lalu.

Baca Juga: Pernikahan sang Anak Kandas, Roy Marten Berharap Gading Marten Dapat Move On dan Dapatkan Pendamping Baru

"Titik terendahku ada pas di bawah dan di atas, tapi aku pernah mau bunuh diri, 2 tahun lalu.

Itu pressure dalam hidupku ketika semua tindakan kita salah," lanjut Atta.

Atta beranggapankomentar-komentar pedas itulah yang menjadikan terus jadi bahan pemberitaan.

"Kesalahan kita dibongkar media.

Yang penting jelek-jelekin aku. Itu sih titik terendahku.

Baca Juga: Kembali Syuting Setelah Sembuh Covid-19, Dewi Perssik Tunjukkan Ruam Merah di Wajahnya Sudah Hilang

Sebenarnya ada satu titik, orang mau ada aja bahasan tentang aku," imbuh Atta.

Meski berada di titik terendahnya, hal itu tak serta merta membuatnya berhenti untuk membuat karya.

(*)

Tag

Editor : Ruhil Yumna

Sumber Kompas