Follow Us

Tips Kecantikan, Ini Dia 4 Cara Membersihkan Kuku Kaki Hitam yang Bikin Gak Pede

Grid., Helna Estalansa - Rabu, 07 Juni 2023 | 12:01
Ilustrasi kuku kaki
pxhere

Ilustrasi kuku kaki

GridHype.ID - Tips kecantikan berikut ini akan membahas soal cara benar membersihkan kuku kaki hitam.

Seperti diketahui, kotoran hitam di kuku kaki sering kali bikin kita jadi gak percaya diri.

Nah, gak pakai lama, ternyata begini cara membersihkan kuku kaki menghitam. Yuk simak sampai selesai!

Kotoran hitam di kuku kaki merupakan salah satu momok yang mengkhawatirkan khususnya bagi kaum perempuan.

Bagaimana tidak, perempuan yang memiliki kotoran hitam di kuku kaki dinilai kurang peduli dengan kebersihan dan kesehatan pada kaki.

Kondisi seperti ini biasanya disebabkan oleh kurang optimalnya perawatan kuku di kaki seperti halnya jarang menggunakan alas kaki dan sering menginjak beragam kotoran di jalan.

Imbasnya, kuku kaki pun dipenuhi kotoran hingga menghitam.

Nah, biasanya untuk menghilangkannya, kita pasti mengorek kotoran hitam tersebut dari bawah kuku kaki kan?

Mengorek kotoran pada kuku kaki ternyata bisa sebabkan infeksi dan menyebarkan kuman lebih sangat mudah.

Oleh sebab itu, membersihkan kuku kaki yang menghitam dengan cara yang benar patut dilakukan.

Dilansir dari Grid.id, berikut informasi selengkapnya:

Baca Juga: Menguak Fakta Menarik Soal Kuku Manusia, Ternyata Bisa Bernapas

Halaman Selanjutnya

Rendam Kaki di Air Hangat
1 2 3

Source : Sonora.ID

Editor : Helna Estalansa

Baca Lainnya

Latest