Kembali lagi soal rasa kecewa yang dialaminya, Debrina lantas menegaskan bahwa ia mendahulukan siapa yangbookinglebih awal.
Baca Juga: Jelang Pernikahan Kaesang dan Erina Gudono, Jalan Depan Rumah Calon Besan Jokowi Diaspal
"Iya sebenarnya eman (sayang). Cuma saya ngerti kala itu tanggalnya tanggal ramai, sudah banyak pengantin yang wedding di tanggal itu saya lebih mendahulukan siapa yang booking kan?" ucanya.
Dilansir darikompas.com,pernikahan Kaesang Pangarep dengan Erina Gudono direncanakan 10 Desember 2022.
Adapun pernikahan mereka akan dilaksanakan di DI Yogyakarta.
Diketahui bahwa utusan keluarga Presiden Jokowi telah meminta surat rekomendasi nikah ke KUA Kecamatan Banjarsari untuk ditunjukan kepada KUA Kecamatan Mati, Sleman, DI Yogyakarta.
Hal tersebut telah disampaikan secara langsung oleh Kepala KUA Kecamatan Banjarsari, Arbain Basyar.
"Jadi sebagai kelengkapan berkas yang dibawa oleh Mas Kaesang selain berkas dari kelurahan, itu kan dibutuhkan rekomendasi nikah yang dikeluarkan KUA Banjarsari yang ditujukan kepada KUA Kecamatan Mlati, Sleman," ungkap Kepala KUA Kecamatan Banjarsari Arbain Basyar.
(*)