Jangan lakukan seorang diri
Anda bisa meminta bantuan anggota keluarga untuk ikut membersihkan rumah.
Bila diperlukan, ada juga bisa menyusun jadwal agar anggota keluarga bisa membersihkan bagian tertentu di dalam rumah.
Dengan menerapkan cara ini, maka kondisi rumah akan selalu bersih tanpa harus merasa lelah berlebihan.
Jangan menunda pekerjaan
Hal yang satu ini sangat penting untuk diterapkan sehari-hari.
pastikan agar anda tidak terbiasa menunda pekerjaan karena nantinya bisa menumpuk di akhir.
Apabila pekerjaan sudah menumpuk, maka Anda memerlukan tenaga dan waktu yang ekstra untuk menyelesaikannya.
Dengan menerapkan beberapa tips di atas, anda akan tetap bertenaga meskipun harus bersih-bersih rumah.
(*)