Follow Us

Dijamin Bikin Tetangga Iri, Ini Dia 7 Cara Menghilangkan Keriput di Tangan yang Bisa Kamu Lakukan di Rumah, Gampang Banget!

Helna Estalansa - Jumat, 26 November 2021 | 18:15
Ilustrasi keriput di tangan
Pixabay.com/ sabinevanerp

Ilustrasi keriput di tangan

Lidah buaya memiliki asam malat, yang merupakan agen elastisitas.

Secara drastis ini dapat mengurangi tanda-tanda penuaan, seperti kerutan dan penipisan kulit.

Oleskan gel lidah buaya di tangan dan biarkan selama setidaknya 15 menit.

Bilas dengan air dan keringkan dengan lembut.

5. Kulit Semangka

Kulit semangka bisa kita gunakan sebagai obat alami untuk melawan kerutan.

Semangka kaya akan vitamin dan mineral, dan juga memiliki sifat penambah kolagen.

Hancurkan kulitnya untuk membentuk pasta dan oleskan ke tangan selama 15 menit.

Cuci bersih dengan air dingin.

Baca Juga: Ampuh Usir Keriput, Bahan Sejuta Umat Ini Bisa Jadi Pengganti Skincare yang Harganya Jutaan

6. Mentimun

Mentimun mengandung antioksidan, dan vitamin C.

Source : Kompas.com, Nova.ID

Editor : Helna Estalansa

Baca Lainnya

Latest