Namun demikian, pertimbangan dokter ahli menjadi sangat penting untuk menentukan pemberlakuan vaksin tersebut.
Sedangkan individu berusia lebih atau sama dengan 60 tahun layak mendapatkan vaksin covid-19 jika memenuhi rekomendasi umum.
Hal tersebut dikarenakan setiap pasien memiliki kondisi yang berbeda-beda.
Oleh sebab itu, agar diskusi dengan dokter yang menangani adalah sesuatu yang penting.
Baca Juga: Jangan Nekat! Ini 4 Pantangan yang Tak Boleh Dilanggar Penderita Kanker Payudara
(*)