Follow Us

Jangan Langsung Panik, Ternyata Mudah Cara Lacak Handphone yang Hilang Bagi Pengguna Android dan iPhone, Hanya Modal Login di Aplikasi ini

Nabila Nurul Chasanati - Sabtu, 02 Oktober 2021 | 13:00
Radiasi pada handphone bisa berbahaya bagi kesehatan manusia.
pxhere

Radiasi pada handphone bisa berbahaya bagi kesehatan manusia.

GridHype.ID - Kejahatan bisa terjadi kapan saja termasuk pencurian handphone pribadi.

Namun, kamu tak perlu khawatir dan panik untuk melacak handphone yang hilang.

Cukup bermodalkan email kamu bisa cek handphone yang hilang.

Mengingat kebutuhan dewasa ini tak pernah lepas dari keberadaan ponsel genggam alias handphone.

Kecanggihan teknologi yang semakin maju, banyak beberapa merk handphone yang sudah menambahkan fitur ketika penggunanya kehilangan HP.

Nah, apa yang sebaiknya kita lakukan ketika kita kehilangan handphone.

Dikutip dari Kompas.com, bagi kamu pengguna android, ada aplikasi menggunakan jasa Google Fime My Phone.

Melansir laman Support Google, setelah kamu mengunduh aplikasi Google Find My Phone, dengan melakukan login.

Perhatikan sejumlah ketentuan sebagai berikut:

- Jika perangkat kamu hilang, ketuk Lanjutkan sebagai (nama kamu).

- Jika kamu membantu teman, ketuk Login sebagai tamu agar teman kamu dapat login.

Baca Juga: Gampang Banget! Simak Cara Mudah Pesan WhatsApp Nggak Hilang Ketika Ganti Handphone Baru, Pakai Fitur ini

Source : Kompas.com, GridHits.ID

Editor : Nabila Nurul Chasanati

Baca Lainnya

Latest