Ia menyebut wanita tersebut adalah seorang penyanyi terkenal dan saat ini sudah dekat dengan Ariel NOAH.
“Inisial dari sekian hurufnya, ada huruf A-nya.
Ya, penyanyi.
Ariel akan bertemu dengan seorang penyanyi dan wanita itu sudah punya nama di dunia musik dan ada di sekitar Ariel juga,” pungkas Mbak You.
Diakhir, Mbak You mengatakan bahwa sosok wanita tersebut adalah seorang ibu.
Itu artinya, wanita tersebut berstatus janda.
“Moga-moga ibu itu akan jadi pasangan Ariel,” tutupnya.
Wah, siapa ya kira-kira?
Kita tunggu saja kabar baik dari Ariel NOAH di masa depan ya!