Follow Us

Daripada Beli Tanaman yang Mahal, Lebih Baik Pilih Tanaman Andong yang Punya Segudang Manfaat Ini

Helna Estalansa, None - Minggu, 18 Oktober 2020 | 06:15
Ilustrasi berkebun
post.medicalnewstoday.com

Ilustrasi berkebun

Nah, kira-kira apa ya jenis tanaman hias obat keluarga yang bisa jadi pilihan?

Salah satunya yaitu tanaman andong yang disebut sangat multiguna sebagai tanaman hias dan obat keluarga.

Baca Juga: Sering Dibuang, Air Cucian Beras Ternyata Punya Manfaat Luar Biasa bagi Tanaman, Begini Cara Pakainya

Manfaat daun andong
Wikimedia Commons/ Mokkie

Manfaat daun andong

Tanaman andong atau Cordyline fruticosa memiliki morfologi yang unik.

Dari bergam jenisnya, sering kali dijumpai dengan warna daun yang terdiri dari gradasi dua warna yaitu hitam dan merah.

Selain membuat sudut pekarangan rumah jadi cantik, daun andong memiliki khasiat kesehatan.

Melansir dari Health Benefits Times, tanaman andong yang juga disebut dengan 'Goodluck Plant' ini memiliki segudang manfaat.

Baca Juga: Sering Dibuang, Ampas Teh Bisa Dimanfaatkan sebagai Pupuk Alami Untuk Tanaman Hias di Rumah

Berikut Nakita.id rangkum beberapa di antaranya:

Ilustrasi gatal
Freepik.com

Ilustrasi gatal

1. Anti Inflamasi

Source : Nakita.ID

Editor : Linda Fitria

Baca Lainnya

Latest