Follow Us

Jarang Diketahui, Padahal 5 Fitur WhatsApp ini Sangat Berguna lho!

None - Sabtu, 23 Mei 2020 | 12:30
Whatsapp
Pexels/Anton

Whatsapp

Gridhype.id – Saat ini Whatsapp menjadi salah satu aplikasi berkirim pesan paling populer saat ini.

Meskipun sudah sering digunakan, namun ternyata masih ada lho beberapa orang yang belum mengetahui fitur-fitur di dalamnya.

Whatsapp memang dilengkapi dengan segudang fitur dan beberapa di antaranya mungkin jarang digunakan.

Atau karena aplikasi ini sering menerima update terbaru jadi, kamu belum tahu dengan beberapa fitur yang dihadirkan oleh aplikasi kirim ini.

Berikut ini setidaknya ada 5 fitur yang jarang dan mungkin belum pernah kamu ketahui sebelumnya.

Baca Juga: Jadi Pertanda WhatsApp Sedang Dibajak, Muncul Notifikasi Ini di Ponsel, Begini Cara Mengatasinya

1. Pin untuk pesan penting

Apakah Kamu tahu bahwa WhatsApp bisa digunakan untuk memprioritaskan pesan agar tetap berada di paling atas.

Caranya sederhana, Kamu tinggal geser ke kanan untuk (iOS) atau sentuh tahan lama percakapan yang ingin Kamu pilih (Android), kemudiann sentuh ikon pin.

Kamu bisa memilih 3 kontak atau percakapan untuk selalu berada di paling atas chat kamu.

Baca Juga: Begini Cara Menggunakan Fitu Group Video Call WhatsApp Hingga 8 Orang Secara Bersamaan

2. Tanda obrolan yang belum di baca

Source : intisari online

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest