Follow Us

Solusi Belajar Online untuk Ibu Rumah Tangga yang Terbatas Ruang Gerak dan Waktu

None, Helna Estalansa - Jumat, 14 Februari 2020 | 17:00
Aplikasi WhatsApp
Istimewa

Aplikasi WhatsApp

Tapi kadang, boro-boro mau kursus seminggu, keluar seharian saja sulit karena ada si kecil yang tak bisa ditinggal.

Nah, kita bisa pilih belajar online.

Baca Juga: Begini Cara Mudah Lihat Orang yang Kepo Profil WhatsApp Kita, Awas loh Bisa Ketahuan!

Sebenarnya ini bukan barang baru.

Karena sudah sejak lama orang bisa mengikuti webinar (web seminar), kursus online, atau belajar dari tutorial di YouTube.

Tapi belakangan ini, mulai marak satu cara belajar online, yaitu via WhatsApp, disebutnya kulwap (kependekan dari kuliah via WhatsApp).

Baca Juga: 2020, Android dan iOS Tipe ini Tak Lagi Bisa Gunakan WhatsApp

Ya, WhatsApp (WA), aplikasi yang begitu akrab dengan keseharian kita.

Bahkan mungkin bangun tidur yang pertama kita cek adalah WA.

"Namanya kuliah tapi ternyata berbagi ilmu keseharian. Kami sangat mendukung untuk lebih banyak lagi.

Dengan perempuan dapat informasi lebih lengkap, keputusan yang akan perempuan ambil ke depan lebih bagus," pungkas Agustina.

(*)

Source : Nova.id

Editor : Linda Fitria

Baca Lainnya

Latest