Gridhype.id-Aneka tips harianyang selama ini kita ketahui ternyata dapat diterapkan untukmencerahkan selangkangan.
Mencerahkan selangkanganmemang bukan perkara yang mudah, maka kita perlu mempelajarianeka tips harianyang satu ini.
Melaluianeka tips harianini, Anda bisamencerahkan selangkangandengan cara yang mudah tanpa harus mengeluarkan banyak biaya.
Meskipunselangkanganmerupakan bagian tubuh yang tidak terekspos, namun kebersihannya terntu harus selalu dijaga.
Bukan hanya itu, kebersihanselangkanganjuga bisa meningkatkan kualitas seks yang dijalani oleh pasangan.
Lantas, bagaimana cara yang tepat untukmencerahkan selangkanganyang gelap?
Dilansir dariSajian Sedap,Anda bisa memanfaatkan kunyit sebagai ramuan tradisional untukmencerahkan selangkangan.
Pasalnya, kunyit diketahui mengandung senyawa bernama curcuminyang ampuh untuk mencegah produksi melanin.
Oleh sebab itu, kunyit dianggap mampumencerahkan selangkangan.
Lantas, bagaimana cara menggunakannya?
- Campurkan satu sendok teh kunyit dan beberapa tetes air
- Aduk rata sampai menyerupai pasta dan oleskan ke selangkangan
- Diamkan terlebih dahulu 20 - 30 menit
- Setelah itu, anda bisa bilas selangkangan dengan air hangat.
Bukan hanya dengan kunyit, Anda juga bisa memanfaat mentimun untuk mendapatkan hasil yang serupa.
Mentimun yang selama ini kerap digunakan sebagai lalapan ternyata memiliki manfaat luar biasa untuk kulit selangkangan.
Mentimun mengandung vitamin A yang sangat baik untuk memelihara kesehatan selangkangan.
Cukup haluskan mentimun dengan cara diparut, setelah itu dapatkan ekstraknya dengan cara diperas.
Aplikasikan air mentimun padaselangkangansebagai perawatan alami untuk mencerahkan.
Penyebab Selangkangan Hitam
Memiliki kulitselangkanganyang gelap tentu akan mengurangi rasa percaya diri ketika berhubungan dengan suami.
Kulitselangkanganyang gelap tidak serta merta terjadi begitu saja, melainkan ada beberapa faktor penyebabnya.
Dilansir darikompas.com,berikut adalah beberapa hal yang berpotensi menyebabkan kulit selangkangan menghitam:
- Kulit kering
- Gesekan di lipatan kulit saat jalan atau olahraga
- Ketidakseimbangan hormon, terutama saat hamil, menyusui, atau terkena sindrom ovarium polikistik (PCOS)
- Efek samping obat tertentu, seperti pil KB atau obat kemoterapi
- Sering mengenakan celana ketat
- Kelainan pigmentasi kulit seperti acanthosis nigricans
- Penyakit diabetes melitus
- Kegemukan
(*)