Cukup Siapkan Uang Rp 2 Jutaan Saja, Kamu Langsung Bisa Kantongi HP Murah dengan Spek Dewa Berikut Ini

Jumat, 10 September 2021 | 17:45
Photo by cottonbro from Pexels

Ilustrasi ponsel

GridHype.ID -Kali ini ada beberapa rekomendasi HP murah yang bisa kamu beli.

HP murah saat ini memang semakin di lirik oleh para pengguna smartphone.

Pasalnya, banyak merek yang berlomba-lomba menyediakan HP murah.

Bahkan spesifikasinya bisa dibilang tak kalah dari HP mahal.

Betapa tidak? Dengan harga yang cukup murah kamu bisa mendapatkan HP dengan kualitas yang cukup mumpuni loh.

Murah tapi ga murahan kan?

Dilansir dari Channel Youtube Yatekno.com, inilah 3 rekomendasi HP murah harga 2 jutaan dengan spek yang mumpuni.

1. Infinix Note 10

Rilis : Juni 2020

Layar : IPS LCD. 6,95 inci. 1080 x 2460

Penyimpanan : 64 GB / 128 GB, 4 GB / 6 GB

Chipset : Mediatek Helio G85 (12NM)

Kamera : Belakang ( 48 MP + 2 MP + 2 MP ), Depan ( 16 MP )

Daya baterai : 5000 mAh

Harga : 2,1 jutaan (6/128 GB)

Baca Juga: Mulai dari Rp 900 Ribuan, Inilah Tiga HP Murah dengan Baterai Besar Terbaik yang Bisa Kamu Beli di Bulan September 2021

2. Realme C25s

Rilis : Juni 2021

Layar : IPS LCD. 6,5 inci. 720 x 1600

Penyimpanan : 128 GB, 4 GB

Chipset : Mediatek Helio G85 (12NM)

Kamera : Belakang ( 48 MP + 2 MP + 2 MP ), Depan ( 8 MP )

Daya baterai : 6000 mAh

Harga : 2,2 jutaan (6/128 GB)

Info lebih lanjut bisa dicek pada website resmi realme.com

Baca Juga: Cuma Rp2 Jutaan Aja, Kamu Bisa Kantongi HP Terbaru dari Vivo, HP Murah dengan Baterai Jumbo dan Kamera 50 MP

3. Xiaomi Redmi 9T

Rilis : Januari 2021

Layar : IPS LCD. 6,35 inci. 1080 x 2340

Penyimpanan : 64 GB / 128 GB, 4 GB / 6 GB

Chipset : Qualcomm Snapdragon 662 (11NM)

Kamera : Belakang ( 48 MP + 8 MP + 2 MP + 2 MP ), Depan ( 8 MP )

Daya baterai : 6000 mAh

Harga : 2,2 jutaan (6/128 GB)

Info lebih lanjut bisa dicek pada website resmi mi.co.id

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul "5 Rekomendasi HP Harga Rp2 - 2,5 Jutaan dengan Spek Bagus"

Baca Juga: Padahal Cuma Seharga Rp 2 Jutaan Saja, HP Murah Milik Vivo Ini Punya Spesifikasi yang Cukup Mumpuni dengan Tampilan Istimewa

(*)

Tag

Editor : Helna Estalansa

Sumber Tribunjogja.com