GridHype.ID - Kabar tak sedap kembali datang dari dunia hiburan Tanah Air.
Bagaimana tidak, belum lama ini jagat maya kembali dihebohkan dengan kasus tuduhan pelecehan seksual yang dilakukan oleh seorang publik figur.
Ya, dia adalah Gofar Hilman, seorang penyidar radio, YouTuber, aktor, pembawa acara yang lahir di Jakarta, 26 April 1983 (38).
Hal tersebut pertama kali diungkap oleh pemilik akun Twitter @quweenjojo (8/6/2021).
Beberapa orang tanya, beneran? Iya bener. Di Agustus 2018 gue dateng ke acara yang salah satu bintang tamunya Gofar Hilman di Malang. Di penghujung acara gue maju ke depan niat untuk keperluan Instastory. My mistake. Lalu Gofar tarik dan rangkul gue, ok gue pikir dia humble.Dalam cuitannya, ia mengungkap bahwa dirinya pernah dilecehkan oleh Gofar Hilman di tahun 2018 lalu, saat menghadiri sebuah acara di Malang.— Nyelaras (@quweenjojo) June 8, 2021
Ia mengaku dirangkul dan bagian tubuh sensitifnya disentuh oleh Gofar usai acara yang ia datangi tersebut.
Baca Juga: Kini Bertean Baik, Nikita Mirzani Akui Pernah Berpacaran dengan Gofar Hilman
Akibat dari cuitan tersebut, nama Gofar Hilman sampai menjadi trending topic.
Menanggapi tudingan akun @quweenjojo, Gofar Hilam akhirnya angkat bicara.
Lewat cuitan di akun Twitter miliknya, Gofaf Hilman mengaku dirinya yakin tak melakukan pelecehan seksual seperti yang dituduhkan.
Tanggapan gue soal kejadian yg lagi rame banget di Twitter yg melibatkan nama gueBaca Juga: Kerap Blak-blakan soal Urusan Ranjang, Nikita Mirzani Merasa Tersindir saat Gofar Hilman Sebut Orang Norak yang Suka Pamer Hubungan Seks— Gofar Hilman (@pergijauh) June 8, 2021
"Tanggapan gue soal kejadian yg lagi rame banget di Twitter yang melibatkan nama gue. Gue inget banget event itu, di acara tersebut banyak cowok dan cewek yang minta Instastory," tulis Gofar Hilman dikutip Tribunnews.com, dari akun Twitter @pergijauh, Rabu (9/6/2021).
Tak sampai di situ saja, Gofar Hilman kemudian meminta maaf kepada orang-orang yang sempat ia rangkul dalam acara beberapa tahun lalu itu.
"Di sini gue minta maaf kepada semua pihak yang tidak nyaman ketika gue rangkul, salah gue tidak meminta konsen akan rangkulan itu," sambungnya.
Soal pelecehan seksual yang dituduhkan kepadanya, Gofar Hilman merasa yakin bahwa dirinya tidak melakukan hal itu.
"Untuk masalah tuduhan pelecehan, di sini gue yakin tidak melakukan hal itu, ada dua orang yang dampingin gue saat itu," jelas Gofar Hilman.
Pasalnya, dari pengakuan sang asisten dan panitia yang menjaganya, Gofar Hilman tak melakukan hal seperti yang dituduhkan.
Baca Juga: Tanpa Tedeng Aling-aling Nikita Mirzani Mengaku Ingin Punya Anak dari Gofar Hilman
"Ada satu orang cewek panitia dan satu orang cowok asisten gue, mereka yang jagain gue sampe masuk mobil di akhir acara," terangnya.
Mengetahui klarifikasi dari Gofar Hilman sejumlah netizen justru semakin memberikan kritik tajam kepadanya.
@han***: Bang sy bingung km ngetweet gini tapi abis itu denial soal pelecehan. Dirangkul tampa konsensual kan dah termasuk pelecehan juga bang
Baca Juga: Helmi Yahya Ungkap Kekagumannya pada Kemampuan Berbicara Gofar Hilman: Gila Ya!
@ris***: Yakali semua org mau di rangkul, makanya perlunya attitude jangan samain semua cewek sesuai ekspektasi lo, kalau emg salah jngan berlindung di kalimat "minta maaf kepada org yg ga nyaman gw rangkul" Itu sebuah pembenaran lo ngelakuin rangkulan itu gmna si
@cam***: Lahh yaudah si ngerangkul gak minta consent tu namanya pelecehan bambang.Kalo situ emaknya sih baru boleh ngerangkul sesuka your forehead!Ksl bgt
@gin***: Koq bisa maen rangkul2 aja loe ya? loe kira babi bisa seenak jidat loe buat loe rangkul. Agak peak kutengok mental kao itu
(*)