Hati-Hati, Sering Menggunakan Lipstik Secara Berkala Ternyata Punya Dampak Buruk Untuk Kesehatan lho

Selasa, 30 Juni 2020 | 06:45
freepik.com

Bahaya yang Mengancam Tubuh Bila Sering Menggunakan Lipstik, Jangan Diabaikan!

Gridhype.id-Lipstik menjadi salah satu item kecantikan yang dipakai oleh setiap wanita.

Meski tak memakai riasan wajah lainnya, namun bagi sebagian wanita menggunakan lipstik seperti hal yang wajib.

Bahkan saking wajibnya, sebagian besarwanitaselalutouch upatau memulas ulang lipstik jika dirasa warna lipstik mulai memudar.

Seperti setelah makan, minum, atau terkena air.

Baca Juga:Hati-Hati, 5 Skincare ini Justru Bisa Bikin Kulit Rusak Jika Setiap Hari Dipakai

Namun tahukah kamu bila penggunaan lipstik secara berlebihan ternyata ikut berpengaruh pada kesehatan tubuh.

Terdengar sepele memang, tapi ada beberapa aturan yang wajib kamu pahami dalam penggunaan lipstik ini.

Kalau kamu termasuk salah satu orang yang sering mengoleskan lipstik berkali-kali, sepertinya mulai sekrang kamu perlu menghindari kebiasaan tersebut.

Baca Juga:Kebiasaan Wanita Saat Menggunakan Lipstik Bisa Ungkap Kepribadiannya, Coba Lihat dari Bentuk Ujung Lipstik yang Biasa Digunakan

Ternyata mengoles bibir dengan lipstik berkali-kali berbahaya, loh.

Cukup banyak wanita yang nggak sadar kalau bahan kimia yang terdapat dalam lipstik yang sering dipakai bisa masuk ke dalam tubuh.

Tidak hanya saat makan atau minum saja, bahan kimia lipstik juga bisa masuk saat tanpa disadari kamu sedang mnejilat bibir.

Hal ini ditandai dengan semakin memudarnya warna lipstik pada bibir.

Sayangnya saat warna lipstik terasa pudar, kebanyakan wanita justru mengoleskan lipstik kembali, sehingga dikhawatirkan akan menelan lebih banyak bahan kimia tersebut.

Baca Juga:6 Warna Lipstik yang Sering Kamu Gunakan ini Ternyata Bisa Ungkap Bagaimana Kepribadianmu Loh

Times of India menyebutkan bahwa di dalam lipstick terdapat beberapa kandungan logam layaknya cadmium atau aluminium.

Permasalahannya adalah, kedua bahan kimia tersebut bisa berubah menjadi racun saat bersentuhan dengan azam atau enzim di dalam lambung.

Banyak penelitan yang mengungkapkan bahwa bahan kimia dari lipstik ini memang bisa membuat kamu teracuni perlahan-perlahan dan akhirnya dapat memberikan dampak buruk bagi kesehatan tubuh.

Jadi mulai sekarang, kamu harus berhati-hati, ya, saat menggunakan lipstik. (*)

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judulHati-hati! Menggunakan Lipstik Terlalu Sering Bisa Berdampak Buruk Bagi Tubuh

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Sumber : grid.id

Baca Lainnya