Tiga Bahan Alami ini Bisa Gantikan Maskara Agar Bulu Mata Lentik Tahan Lama

Jumat, 29 Mei 2020 | 08:00
freepik.com

Tak Perlu Maskara, ini 3 Bahan Alami yang Bisa Bikin Bulu Mata Tambah Lentik

Gridhype.id–Beberapa pakar mengatakan jika mata menjadi salah satu kunci dalam merias mata.

Salah satunya ialah bulu mata yang lentik.

Saat ini banyak sekali teknik makeup hinggatreatmentkecantikan yang bisa membuatmu tampil cetar dengan bulu mata lentik.

Baca Juga: Jangan Lagi Coba Maskara yang Ada di Toko, Ada Bahaya Mengerikan ini yang Mengintaimu

Selain menggunakan bulu mata palsu daneyelashes extention, sebenarnya ada bahan alami yang bisa membuat bulu mata terlihat lentik.

Hasil dari perawatan menggunakan bahan alami ini juga bikin bulu mata kamu terlihat lentik namun tetap natural.

Berikut 3 bahan alami untuk membuat bulu mata kamu lentik natural seperti dikutipGridhype.IDdariStylecraze.

Baca Juga: Seram! Lebih dari Satu Dekade Mulut Wanita Ini Ditumbuhi Rambut yang Merambat Hingga Dagu dan Leher, Ternyata ini yang Terjadi Padanya

1. Minyak Zaitun

freepik.com
freepik.com

minyak zaitun

Minyak zaitun juga punya sejuta manfaat bagi kecantikan.

Campurkan beberapa tetes minyak zaitun dengan minyak kastor.

Lalu oleskan di bulu mata dan diamkan semalaman.

Keesokan harinya, nggak cuma lentik natural, bulu matamu akan makin sehat dan panjang.

Baca Juga: Nggak Perlu Repot ke Klinik Kecantikan, Hilangkan Noda Bekas Jerawat di Wajah dengan Masker Alami Berikut ini, Semua Bahannya Ada di Dapur

2. Shea Butter

pinterest
pinterest

Shea butter

Shea butter ini merupakan minyak alami yang berasal dari pohon shea.

Bahan alami ini sangat ampuh untuk berbagai macam masalah kecantikan.

Aplikasikan saja shea butter organik ke bulu matamu selama semalaman.

Tinggal tidur, dan keesokan harinya bulu mata lentik natural akan menjumpaimu.

Baca Juga: Jangan Langsung Dibuang, Teh Celup Punya 3 Manfaat ini Untuk Kecantikan, Salah Satunya Ampuh Hilangkan Mata Panda

3. Teh Hijau

Shea butter
Shea butter

Teh hijau atau green tea

Teh hijau atau green tea merupakan bahan alami yang memiliki sejuta manfaat bagi tubuh termasuk kecantikan.

Untuk membuat bulu mata lentik natural, seduh daun teh hijau dalam air panas.

Tunggu dingin, lalu oleskan secara perlahan pada bulu mata dan diamkan semalaman.

Mudah banget kan cara membuat bulu mata lentik natural dengan bahan alami?

Selamat mencoba!

(*)

Artikel ini telah tayang di Grid.id dengan judul, Tak Perlu Maskara, ini 3 Bahan Alami yang Bisa Bikin Bulu Mata Tambah Lentik

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Sumber : stylecraze, Grid.ID

Baca Lainnya